Connect with us

bisnis

Sahid Raya Hotel Hadirkan Pasar Raya Ramadhan 

Diterbitkan

pada

BDG

Jogja,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta menghadirkan event buka puasa dengan tema Pasar Raya Ramadhan. Kali ini Sahid Raya menghadirkan berbagai macam sajian menu khas Ramadhan dalam nuansa ‘’Pasar Raya’’ yang pastinya akan menambah pengalaman nostalgia kampung halaman dalam suasana hangat Ramadhan.

General Manager Sahid Raya & Convention Yogyakarta, Agus Setyo Purnomo mengatakan,”Kami menghadirkan sesuatu yang berbeda, sesuatu yang menarik di F&B kita, momentumnya dengan bulan  puasa ini dengan acara buka puasa bersama mulai tanggal 11 Maret hingga satu bulan kedepan. Beberapa rangkaian acara sudah kami siapkan,”tutur Agus (6/3/24).

Dalam kesempatan tersebut Agus Setyo Purnomo juga memperkenalkan Executive cheff Hotel Sahid Yogyakarta yang baru yaitu Cheff Triono,

Berita Lainnya  Lima Makanan Yang Diolah Dari Ikan Tengiri

”Beliau baru bergabung sejak 3 bulan yang lalu, dengan bergabungnya beliau bisa memberikan warna yang baru , biasanya menu tradisional Jawa, sekarang lebih banyak variannya,”jelasnya.

Manager Food and Beverage Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta, Daris Sarjito mennambahkan untuk menu-menu kali ini ada sebuah diferensiasi untuk daging.

“Nah menu menu spesialnya Sahid Raya Hotel adalah kambing guling. Kambing guling itu nanti bisa diolah jadi sate, tongseng, hingga aneka sate,”ucap Derris.
Untuk tahun ini, pihaknya memiliki target yang disiapkan secara optimis bagi para pengunjung.

“Tahun lalu kita memang makanannya lebih ke Indonesia. Nah sekarang ini kita membawa ada timur tengahnya, seperti chicken biryani, shawarma tadi terus ada Eropanya dan Chinese. Untuk venue berubah ya, dulu memang masih di restoran, sedangkan kita sekarang sudah ada di area outdoor yang bisa menampung sampai 300 bahkan reservasi. Untuk kapasitas kami adalah 1000 orang, jadi kita bisa menampung  target tahun ini sebanyak 12.000 orang,”ucap Derris.

Berbagai macam menu khas Indonesia dikonsep persis seperti pasar raya yang biasa ditemui saat bulan puasa di kampung halaman, terdapat berbagai macam makanan-makanan khas Indonesia saat berbuka puasa seperti takjil, makanan pembuka dan makanan penutup yang sebagian besar dimasak secara live. Menu-menu tersebut dibanderol hanya dengan harga Rp 128.000/pax, seluruh tamu bisa menikmati sajian buka bersama sepuasnya. (rosa)

Berita Lainnya  Resep Roti Kismis Kayu Manis

Iklan
Iklan

Facebook Pages

Iklan

Pariwisata

Pariwisata1 minggu yang lalu

Masa Angkutan Lebaran 2025, Penumpang KA Bandara Capai 390 Ribu

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – PT Railink KA Bandara Medan dan Yogyakarta mencatat sebanyak 390.475 ribu masyarakat menggunakan layanan Kereta Api...

bisnis2 minggu yang lalu

Libur Lebaran, Stasiun Yogyakarta Optimalkan Peran Sebagai Stasiun Integrasi Antarmoda

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja,(pidjar.com) – Stasiun Yogyakarta memiliki keunggulan sebagai stasiun integrasi antar moda yang mampu melayani pemudik dan masyarakat untuk berwisata...

bisnis3 minggu yang lalu

Sambut Lebaran 2025, KAI Bandara Beri Diskon Tiket dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Dalam rangka menyambut momen Lebaran 2025, PT Railink KAI Bandara di Medan dan Yogyakarta memberikan diskon...

bisnis3 bulan yang lalu

Libur Panjang Isra Mi’raj dan Imlek, 79 Persen Tiket Terjual di Daop 6 Yogyakarta

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com)– PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 6 Yogyakarta mencatatkan penjualan tiket kereta api yang signifikan pada libur...

bisnis3 bulan yang lalu

Demi Lancarnya Perjalanan KA, Pusdalopka Rela Tak Ada Libur

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Salah satu elemen penting yang memainkan peran strategis dalam menjaga kelancaran operasional kereta api adalah Pusat...

Berita Terpopuler