Info Ringan
Resep Jamur Enoki Tiram Ala Drama Korea




Jogja,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Tidak sulit untuk menemukan jamur enoki ini, karena sudah banyak dijual pada supermartket terdekat. Awalnya jamur enoki ini sering kita temui saat berkunjung ke restoran Jepang atau Korea, untuk dihidangkan kedalam sup. Karena makanan Korea dan Jepang sendiri sudah merajalela di Indonesia, tidak salahnya kan jika disajikan menu ala-ala Korea di rumah.
Bahan utama yang harus disiapkan:
- 200 gr jamur enoki
- 100 daging ayam yang sudah dipotong dadu
- 1 sdm daun bawang
- 200-250 ml air
- Biji wijen secukupnya untuk taburan
Bumbu pelengkap:
- 1/4 buah bawang bombay; iris
- 2 siung bawang putih; cincang
- 1 cm jahe; memarkan
- 2 sdm kecap asin
- 1 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdm margarin
- 1/2 sdm gula merah (di resep asli 1 sdm)
- 1/2 sdm maizena; larutkan dengan air (di resep asli 1 sdm)
- 1/2 sdm minyak kulit ayam (di resep asli pakai minyak wijen)
- 1/2 sdt lada bubuk (di resep asli 1/4 sdt)
Langkah membuat :
- Potong bagian akar jamur, cuci bersih jamur. Lalu rebus jamur dalam air mendidih hingga layu. Angkat, tiriskan.
- Lelehkan margarin, tumis bawang bombay, bawang putih dan jahe. Masukkan potongan daging ayam, kecap asin, kecap manis, saus tiram dan gula merah. Aduk merata, lalu tuang air dan masak hingga matang.
- Bubuhkan garam dan lada bubuk, aduk merata. Masukkan minyak kulit ayam lalu tuang larutan maizena. Masak hingga agak mengental.
- Tata jamur enoki di atas piring saji, lalu siram saus teriyaki di atasnya.
- Jangan lupa taburkan biji wijen dan rajangan daun bawang sebagai pelengkap.




-
Pemerintahan3 minggu yang lalu
Pemkab Gunungkidul Naikkan Gaji Pamong dan Staf Kalurahan
-
Pemerintahan4 minggu yang lalu
Angka Kemiskinan di Gunungkidul Masih 15,18%
-
Pemerintahan3 minggu yang lalu
Gunungkidul Ajukan Tambahan Vaksin PMK 20 Ribu Dosis
-
Sosial2 hari yang lalu
43 Tahun Berdayakan UMKM Gunungkidul, Koperasi Marsudi Mulyo Terus Berinovasi
-
Peristiwa2 minggu yang lalu
3 Korban Laka Laut Pantai Drini Ditemukan Meninggal, 1 Masih Dalam Pencarian
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Gelontoran Anggaran Rp 1,5 Miliar Untuk Perbaikan Gedung Sekolah
-
Sosial1 minggu yang lalu
Bupati Gunungkidul Kukuhkan Pengurus FPRB Baru
-
Info Ringan3 hari yang lalu
Dibalut Horor, Film Petaka Gunung Gede Angkat Kisah Sahabat Sejati
-
Uncategorized2 minggu yang lalu
Jumlah Pengguna Kereta Api Membludak saat Libur Panjang, PT KAI Daop 6 Klaim Bisa Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
-
Peristiwa1 minggu yang lalu
Gempa 5,2 SR Guncang Gunungkidul
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
BKPPD Periksa 2 ASN Yang Diduga Terlibat Perselingkuhan
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Keluarga Korban Laka Laut di Pantai Drini Akan Terima Asuransi