Sosial
Sempat Kesulitan Cari Air Bersih, Ratusan Warga Girisuko Terima Bantuan






Panggang,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Sebanyak 108 KK di Dusun Gebang, Desa Girisuko, Kecamatan Panggang mendapat bantuan fasilitas penampungan air bersih, Kamis (11/01/2018) kemarin. Setelah sekian lama mereka kesulitan akses untuk mendapatkan air bersih, kini bisa dinikmati di rumah tanpa perlu jauh-jauh mencari air.
Sekda Girisuko, Wahyusetiyaningsih mengatakan, warga biasanya harus bersusah payah mengambil air dari dalam goa. Namun dengan adanya bantuan yang diberikan oleh jajaran TNI AL Gunungkidul, sekarang warga bisa menikmatinya di rumah rumah.
"Kini masyarakat dapat terbantu untuk mencukupi kebutuhan air. Semoga warga bisa menjaganya dengan baik," ujarnya, Senin (15/01/2017).
Persediaan air bersih dilakukan dengan adanya upaya penarikan air dari gua yang bisa mencukupi pasokan air. Penarikan dari dalam goa ini menggunakan mesin sesot milik TNI AL.
Sementara itu, Danlanal Kolonel Laut Arya Delano mengatakan, pemberian persediaan air bersih dilakukan lantaran melihat kondisi warga Dusun Gebang yang masih kesulitan mendapatkan akses air bersih.







Oleh sebab itu, dalam peresmian Karya Bakti TNI AL Dalam rangka HUT TNI AL ke 47, pihaknya sekaligus menyerehkan fasilitas air bersih.
"Kami berharap kepada warga, fasilitas ini untuk dirawat sebaik baiknya sehingga bisa dipakai dalam jangka waktu yang panjang," ucapnya.
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Bupati Endah Harapkan Tradisi Urbanisasi Mulai Berkurang
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Akhirnya Gunungkidul Akan Kembali Punya Bioskop
-
film2 minggu yang lalu
Diputar Bertepatan Momen Lebaran, Film Komang Ajak Rayakan Perbedaan
-
bisnis3 minggu yang lalu
Hadirkan Zona Baru, Suraloka Interactive Zoo Siap Berikan Pengalaman Interaktif dan Edukatif
-
Uncategorized4 minggu yang lalu
Milad ke 12, Sekolah Swasta Ini Telah Raih Ribuan Prestasi
-
bisnis4 minggu yang lalu
Sambut Lebaran 2025, KAI Bandara Beri Diskon Tiket dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis
-
Sosial1 minggu yang lalu
Komitmen HIPMI Gunungkidul Jaga Kebersamaan dan Dukung Kemajuan Investasi Daerah
-
Peristiwa2 minggu yang lalu
Kebakaran di Rongkop, Bangunan Rumah Hingga Motor Hangus Terbakar
-
Peristiwa4 minggu yang lalu
Jelang Lebaran, Polisi Himbau Warga Waspadai Peredaran Uang Palsu
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Pemeriksaan Selesai, Bupati Segera Jatuhkan Sanski Terhadap 2 ASN yang Berselingkuh
-
bisnis4 minggu yang lalu
Catat Kinerja Positif di Tahun 2024, WOM Finance Berhasil Tingkatkan Aset 4,68 Persen
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Puluhan Sapi di Gunungkidul Mati Diduga Karena Antraks