Uncategorized
Hujan Deras, Talud Teras Rumah Subroto Longsor
Semanu,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Hujan sepanjang hari menyebabkan talud teras rumah di Kapanewon Semanu, Minggu (07/02/2021) sore longsor. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini namun kerugian mencapai puluh juta rupiah.
Kepala Badan Pelaksana Bencana Daerah Gunungkidul, Edy Basuki mengatakan, peristiwa talud longsor ini menimpa rumah milik Subroto (50) warga Wediutah (02/18), Kalurahan Ngeposari, Kapanewon Semanu pada pukul 15.30 WIB sore ini. Saat peristiwa tersebut pemilik rumah dengan lima anggota keluarga lainnya berada di dalam rumah.
“Hujan mengikis tanah pada permukaan talud, karena terlalu lamau talud dengan panjang 14 meter dan tinggi tiga meter longsor,” ungkap Edy.
Edy menambahkan, tak hanya tanggul, tiang penyangga teras berserta teras turut ambrol. Jika ditaksir kerugian mencapai Rp. 10juta.
“Masih ada potensi longsor susulan, kami imbau pemilik rumah untuk mengungsi terlebih dahulu,” kata Edy.
Pihak Tim Reaksi.Cepat beserta warga pun lantas melakukan evakuasi longsornya talud Subroto. Sementara bekas longsoran ditutup terpal untuk mengantisipasi terkilisnya kembali tanah.
“Kami mengimbau masyarakat sekitar waspada dengan peristiwa ini,” pungkas Edy.
-
Uncategorized2 minggu yang lalu
Video Syur Sang Ketua Beredar, Tim 01 Tegaskan Tetap Solid Menangkan Endah-Joko
-
Pemerintahan3 minggu yang lalu
Pemkab Gunungkidul Lanjutkan Proyek Penataan Wajah Kota Wonosari
-
Peristiwa1 minggu yang lalu
Skandal Video Syur Pimpinan DPRD Makin Meluas, Puluhan Orang Geruduk Kantor Dewan
-
Peristiwa2 minggu yang lalu
15 Hari Pasca Pengetatan Miras di Gunungkidul, Petugas Sita Ribuan Botol Minuman Siap Edar
-
Politik6 hari yang lalu
Mengejutkan, Heri Nugroho Mundur Dari Ketua DPD Golkar Gunungkidul
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Dua ASN Yang Dipecat Bupati Atas Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Ini Desain Indah Alun-alun Wonosari, Pembangunan Dilanjutkan Tahun Depan
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Keputusan Kontroversial Plt Bupati Aktifkan ASN Yang Dipecat Karena Perselingkuhan, Ini Respon Sunaryanta
-
Sosial3 minggu yang lalu
Berkenalan Dengan Mahmud Ardi Widanta, Pengusaha Nikel Yang Nyalon Wakil Bupati Gunungkidul
-
Olahraga4 minggu yang lalu
Gunungkidul City Run and Walk 2024, Suguhkan Track dan Suasana Kota Wonosari
-
Peristiwa3 minggu yang lalu
Terlibat Perkelahian di JJLS, 7 Remaja dari Bantul Diamankan Petugas
-
Politik2 minggu yang lalu
Paslon Hero-Pena Gelar Kampanye Terbuka, Libatkan Anak Muda dalam Program