Connect with us

Info Ringan

Tujuh Kebiasaan yang Seharusnya Dihindari saat Mencuci Wajah

Diterbitkan

pada

BDG

Jogja,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Mencuci wajah merupakan langkah pertama dalam ritual merawat wajah, jadi penting sekali untuk memastikan bahwa tak hanya produk pembersih sesuai dengan jenis kulit Anda, namun juga caranya! Tak sedikit permasalahan jerawat atau pori-pori tersumbat disebabkan oleh teknik mencuci wajah yang salah, lho. Tak percaya? Coba cek poin-poin di bawah, apakah ada yang Anda lakukan?

Anda Menggunakan Sabun Untuk Tubuh Di Wajah

Sabun tubuh membersihkan kulit tubuh dengan baik, namun alkaline pHnya kurang cocok untuk kulit wajah karena akan mengangkat minyak natural pada kulit dan membuat kulit jadi lebih kering. Kulit wajah yang dehidrasi akan menambah banyaknya pori-pori yang tersumbat!

Berita Lainnya  Enam Manfaat Bersepeda Bagi Kesehatan

Anda Terlalu Sering Mengekfoliasi Wajah Atau Menekan Scrub Kencang-Kencang Di Wajah

Mengekfoliasi wajah bisa membantu mengangkat kotoran di wajah, dan mengurangi whiteheads ataupun jerawat. Namun, menggunakan face scrub terlalu sering apalagi yang memiliki butir besar dapat menambah kerusakan pada kulit wajah dan menghasilkan keriput, kulit kering, dan kerusakan kapiler.

Anda Tak Mencuci Wajah di Pagi Hari

Wajah memang tak terasa kotor di pagi hari, namun kotoran dan minyak tetap dapat menempel di pori-pori wajah akibat sarung bantal Anda.

Anda Menggunakan Air Panas

That’s a big no no! Air panas dapat membakar kulit dan tentunya membuatnya jadi lebih kering. Bila Anda tetap tak ingin menggunakan air dingin, cukup gunakan air suam-suam kuku.

Anda Menggunakan Handuk Mandi Untuk Menyeka Wajah

Berita Lainnya  Bangunan-Bangunan di Dunia Dengan Desain UFO

Jangan sebarkan bakteri dari tubuh ke wajah Anda. Siapkan handuk wajah kecil dan gunakan setelah Anda mencuci wajah.

Anda Lupa Membersihkan Wajah Sebelum Mengenakan Masker Wajah

Intruksi di kebanyakan bungkus face mask adalah kebersihan wajah sebelum mengenakan face mask agar bahan-bahan penting dalam masker meresap dengan mudah ke dalam pori-pori. So, penggunaan masker akan percuma bila Anda tak membersihkan wajah terlebih dahulu!

Menggunakan Cleanser Biars Untuk Mengangkat Makeup

Produk makeup sudah banyak yang waterproof, sweatproof dan smudge-proof. Jadi, cleanser biasa tak memiliki kemampuan lebih untuk mengangkat sisa-sisa tersebur. Coba trik double cleansing untuk memastikan pori-pori kulit bersih dari segala makeup, minyak, dan kotoran.

Berita Lainnya  Enam Tips Mengencangkan Bagian Tubuh

Iklan
Iklan

Facebook Pages

Iklan

Pariwisata

Pariwisata2 minggu yang lalu

Masa Angkutan Lebaran 2025, Penumpang KA Bandara Capai 390 Ribu

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – PT Railink KA Bandara Medan dan Yogyakarta mencatat sebanyak 390.475 ribu masyarakat menggunakan layanan Kereta Api...

bisnis2 minggu yang lalu

Libur Lebaran, Stasiun Yogyakarta Optimalkan Peran Sebagai Stasiun Integrasi Antarmoda

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja,(pidjar.com) – Stasiun Yogyakarta memiliki keunggulan sebagai stasiun integrasi antar moda yang mampu melayani pemudik dan masyarakat untuk berwisata...

bisnis4 minggu yang lalu

Sambut Lebaran 2025, KAI Bandara Beri Diskon Tiket dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Dalam rangka menyambut momen Lebaran 2025, PT Railink KAI Bandara di Medan dan Yogyakarta memberikan diskon...

bisnis3 bulan yang lalu

Libur Panjang Isra Mi’raj dan Imlek, 79 Persen Tiket Terjual di Daop 6 Yogyakarta

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com)– PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 6 Yogyakarta mencatatkan penjualan tiket kereta api yang signifikan pada libur...

bisnis3 bulan yang lalu

Demi Lancarnya Perjalanan KA, Pusdalopka Rela Tak Ada Libur

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Salah satu elemen penting yang memainkan peran strategis dalam menjaga kelancaran operasional kereta api adalah Pusat...

Berita Terpopuler