Info Ringan
Resep Sate Ponorogo






Jogja,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Sate ayam Ponorogo jadi salah satu sajian yang wajib dicoba. Ada kedai sate di sana yang jadi langganan para pejabat hingga presiden. Rasanya memang bikin rindu! Pada dasarnya bumbu yang digunakan untuk membuat sate ayam Ponorogo tidaklah banyak berbeda. Bumbu yang digunakan adalah bumbu kacang. Perbedaannya terletak ada potongan sate yang tidak setebal sate maranggi. Daging disayat tipis seperti fillet sehingga lebih mudah matang dan menyerap bumbu. Sebelum dibakar, dagingnya juga dimarinasi atau dibacem terlebih dahulu hingga bumbunya menyerap dengan sempurna. Untuk bumbu kacangnya, kita bisa membuat dengan resep yang tak jauh berbeda dengan satu ayam Madura. Tanpa berlama-lama lagi, yuk kita langsung ke dapur untuk mencoba memasaknya dilansir dari bango.
Bahan
500g ayam kampung, ambil dagingnya.
4buah lontong, iris 1 cm
2sdm bawang merah goreng







Bumbu marinasi
5butir bawang merah
2siung bawang putih
2butir kemiri, sangrai
1cm lengkuas
½sdt ketumbar butir, haluskan
¼sdt jintan
¼sdt gula merah
¼sdt garam
Bumbu olesan sate
4sdm minyak ayam (100 gram kulit ayam, masak dengan api kecil)
4sdm kecap manis
1sdm gula merah
Bumbu kacang
100gr kacang tanah goreng
1sdt garam
3buah cabai merah keriting
300ml air
2butir kemiri, sangrai
1sdt gula merah
1siung bawang putih
Cara membuat
- Iris daging ayam dan potong berbentuk dadu. Haluskan bumbu perendam, lalu lumuri seluruh permukaan daging ayam. Diamkan kurang lebih selama 20 menit hingga 1 jam.
- Daging ayam yang telah dibumbui dimasukkan ke dalam tusukkan sate. Sisihkan.
- Bumbu olesan sate: Aduk rata minyak ayam, Bango Kecap Manis, dan gula merah. Kemudian, celupkan sate ke dalam bumbu olesan hingga merata.
- Siapkan pembakaran, lalu bakar sate ayam. Sesekali balur daging dengan sisa bumbu pencelup.
Setelah matang merata, angkat. - Kita siapkan bumbu kacang. Pertama, haluskan atau blender kacang yang telah digoreng, kemiri, dan cabai merah keriting.
- Siapkan panci kecil. Masukkan air, garam gula merah, dan kacang beserta cabai yang telah dihaluskan.
- Masak hingga mengental, lalu angkat. Siram sate ayam Ponorogo dengan saus kacang. Taburkan bawang merah goreng di atasnya. Sajikan selagi hangat dengan lontong
-
Pemerintahan2 minggu yang lalu
Bupati Endah Harapkan Tradisi Urbanisasi Mulai Berkurang
-
Pemerintahan1 minggu yang lalu
Akhirnya Gunungkidul Akan Kembali Punya Bioskop
-
Sosial4 minggu yang lalu
Istri Wakil Bupati Gunungkidul Dilantik Jadi Ketua Tim Penggerak PKK, Ini Hal yang Akan Dilakukan
-
film2 minggu yang lalu
Diputar Bertepatan Momen Lebaran, Film Komang Ajak Rayakan Perbedaan
-
bisnis4 minggu yang lalu
PT Railink Raih Penghargaan 7th Top Digital Corporate Brand Award 2025
-
Uncategorized3 minggu yang lalu
Milad ke 12, Sekolah Swasta Ini Telah Raih Ribuan Prestasi
-
bisnis3 minggu yang lalu
Hadirkan Zona Baru, Suraloka Interactive Zoo Siap Berikan Pengalaman Interaktif dan Edukatif
-
bisnis3 minggu yang lalu
Sambut Lebaran 2025, KAI Bandara Beri Diskon Tiket dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis
-
Peristiwa3 minggu yang lalu
Jelang Lebaran, Polisi Himbau Warga Waspadai Peredaran Uang Palsu
-
bisnis4 minggu yang lalu
Catat Kinerja Positif di Tahun 2024, WOM Finance Berhasil Tingkatkan Aset 4,68 Persen
-
Peristiwa2 minggu yang lalu
Kebakaran di Rongkop, Bangunan Rumah Hingga Motor Hangus Terbakar
-
bisnis3 minggu yang lalu
Jelang Idulfitri, Daop 6 Yogyakarta Bagi 250 Paket Sembako kepada Para Porter