Connect with us

Peristiwa

Tak Hafal Medan, Mobil Terperosok ke Ladang

Diterbitkan

pada

BDG

Panggang,(pidjar-com-525357.hostingersite.com)–Sebuah mobil sedan jenis Toyota Starlet nopol AB 1546 KH mengalami kecelakaan tunggal di ruas jalan Gesing-Alas Pakel Kalurahan Girikarto, Kapanewon Panggang pada Sabtu (19/12/2020) pagi tadi. Mobil sedan tersebut terperosok ke ladang milik warga, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.

Informasi yang berhasil dihimpun peristiwa tersebut dilaporkan sekitar puluk 11.00 WIB oleh masyarakat ke pihak Polsek Panggang. Anggota piket kemudian mendatangi lokasi kejadian untuk membantu proses evakuasi.

Keterangan yang diperoleh mobil toyota Starlet nopil AB 1546 KH tersebut melaju dari arah Panggang menuju pantai Gesing. Sesampainya di jalan tersebut pengemudi tidak dapat menguasai lantaran kondisi jalan yang sempit dan menikung.

Berita Lainnya  Dinilai Berkontribusi Besar Majukan Gunungkidul, Sultan Minta Pemkab Penuhi Kebutuhan Listrik di Kawasan Pantai Selatan

Dimungkinkan pula pengemudi kendaraan tidak hafal medan sehingga tidak bisa mengendalikan laju kendaraannya. Kemudian mobil terperosok ke ladang warga sedalam 1 meter.

Tidak ada korban jiwa. Kebetulan tadi saat anggota ke lokasi pengemudi dan penumpang sudah di bawa ke rumah sakit karena mengalami luka ringan jadi untuk identitasnya kami tidak mendapatkannya,”terang AKP Mujiman, Kapolsek Panggang.

Adapun dalam mobil tersebut terdapat tiga penumpang yang mengalami luka ringan dan di bawa ke Puskesmas Panggang untuk mendapatkan penanganan dari medis.

Mobil bewarna putih tersebut mengalami kerusakan di bagian depan dan samping akibat benturan yang terjadi. Beberapa waktu kemudian proses evakuasi dilakukan dengan bantuan mobil derek.

Berita Lainnya  Depresi Sakit Asma, Manula Berusia 80 Tahun Gantung Diri di Kamar Mandi

Tadi sudah dievakuasi menggunakan derek. Untuk lalu lintas sudah normal,” tutupnya.

Iklan
Iklan

Facebook Pages

Iklan

Pariwisata

Pariwisata2 minggu yang lalu

Masa Angkutan Lebaran 2025, Penumpang KA Bandara Capai 390 Ribu

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – PT Railink KA Bandara Medan dan Yogyakarta mencatat sebanyak 390.475 ribu masyarakat menggunakan layanan Kereta Api...

bisnis2 minggu yang lalu

Libur Lebaran, Stasiun Yogyakarta Optimalkan Peran Sebagai Stasiun Integrasi Antarmoda

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja,(pidjar.com) – Stasiun Yogyakarta memiliki keunggulan sebagai stasiun integrasi antar moda yang mampu melayani pemudik dan masyarakat untuk berwisata...

bisnis4 minggu yang lalu

Sambut Lebaran 2025, KAI Bandara Beri Diskon Tiket dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Dalam rangka menyambut momen Lebaran 2025, PT Railink KAI Bandara di Medan dan Yogyakarta memberikan diskon...

bisnis3 bulan yang lalu

Libur Panjang Isra Mi’raj dan Imlek, 79 Persen Tiket Terjual di Daop 6 Yogyakarta

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com)– PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 6 Yogyakarta mencatatkan penjualan tiket kereta api yang signifikan pada libur...

bisnis3 bulan yang lalu

Demi Lancarnya Perjalanan KA, Pusdalopka Rela Tak Ada Libur

https://pidjar.com/wp-content/uploads/2025/03/VID-20250327-WA0011.mp4  Jogja, (pidjar.com) – Salah satu elemen penting yang memainkan peran strategis dalam menjaga kelancaran operasional kereta api adalah Pusat...

Berita Terpopuler