Wonosari,(pidjar.com)– Kabupaten Gunungkidul memiliki ribuan kilometer jalan yang status kewenangannya milik pemerintah kabupaten. Data yang ada yaitu 1.136 ruas jalan tersebut, kondisinya sendiri beragam ada yang...
Wonosari,(pidjar.com)– Momen libur natal dan tahun baru 2025 menjadi hal positif bagi Perhimpunan Hotel dan Restoran (PHRI) okupansi hotel sangat padat. Paslanya, tingkat hunian atau okupansi...
Wonosari,(pidjar.com)– Kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada sapi di Gunungkidul kembali merebak. Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH) mencatat ada puluhan ternak suspek PMK yang...
Wonosari,(pidjar.com)– Dinas Pariwisata Gunungkidul mencatat sebanyak 10 ribu wisatawan mengunjungi destinasi wisata di Gunungkidul saat perayaan malam tahun baru 2025. Mayoritas dari pengunjung ini menghabiskan pergantian...
Wonosari,(pidjar.com)– Usai melewati proses penyelidikan dan penyidikan yang panjang, Kejaksaan Negeri Gunungkidul akhirnya resmu menahan Lurah Sampang, Gedangsari, Suherman yang terlubat kasus penyalahgunaan dan penyelewengan tanah...
Panggang,(pidjar.com)–Jerit rintihan dan tangisan anak terdengar dari kompleks Pondok Pesantren Darush Sholihin Padukuhan Warak, Kalurahan Girisekar Kapanewon Panggang, Gunungkidul, Rabu (25/12/2024) pagi tadi. Bukan lantaran dianiaya,...
Wonosari,(pidjar.com)– Datasemen Gegana Sat Brimobda Polda DIY melaksanakan sterilisasi gereja di Gunungkidul, Senin (23/12/2024). Adapun gereja yang disterilisasi sendiri yakni lima gereja besar di Gunungkidul, hal...
Wonosari,(pidjar.com)– Majelis Pendidikan Dasar Menengah dan Pendidikan Non Formal Pimpinan Pusat Muhammadiyah memberikan penghargaan kepada SMP Muhammadiyah Al Mujahidin Gunungkidul. Adapun penghargaan ini berupa pemberian predikat...
Wonosari,(pidjar.com)– Menjelang penghujung tahun 2024 ini, Bupati Gunungkidul, Sunaryanta kembali memecat atau memberhentikan tidak dengah hormat seorang Aparatur Sipil Negara (ASN). Ialah Syt yang saat ini...
Wonosari,(pidjar.com)– Menyambut libur Natal dan Tahun Baru 2025, persiapan terus dilakukan oleh jajaran Dinas gmPerhubungan dan Polres Gunungkiful. Utamanya adalah kesiapan kendaraan-kendaraan angkutan seperti bus-bus pariwisata...